Hari ini, Senin 16 oktober terdapat kunjungan tamu dari Balai Perbenihan dan Proteksi Tanaman Perkebunan (BPPTP) melaksanakan kegiatan Pelatihan Peningkatan Kompetensi Dokter Tanaman Di lahan Kakao Perumda Perkebunan Panglungan.